PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP ETOS KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ARTHA RETAILINDO

Authors

DOI:

https://doi.org/10.37932/j.e.v10i1.87

Keywords:

Kompensasi, Etos Kerja, Kinerja Karyawan

Abstract

PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP ETOS KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ARTHA RETAILINDO Wenty Febrianti1, Lela Nurlaela Wati21STIE Muhammadiyah Jakarta, [email protected] Muhammadiyah Jakarta, [email protected]  AbstrakPeran manusia sebagai sumber daya aktif dan terlibat dalam operasional perusahaan sangat penting. Oleh karena itu, perusahaan harus dapat mempertahankan sumber daya manusia yang berkualitas. Dan pada dasarnya PT. Artha Retailindo menyadari pentingnya SDM sebagai aset perusahaan. PT. Artha Retailindo juga menyadari bahwa pemberian kompensasi yang tidak sesuai akan mengakibatkan ketidakpuasan karyawan sehingga sikap karyawan terhadap pekerjaan menurun dan menyebabkan kinerja yang dihasilkan menjadi tidak maksimal dan dampaknya banyak karyawan yang mengundurkan diri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi terhadap etos kerja dan dampaknya terhadap kinerja karyawan. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner, wawancara, dan obesrvasi. Responden adalah semua PT. Karyawan Artha Retailindo dengan sampel adalah 125 responden. Teknik pengolahan data digunakan untuk mengetahui hubungan atau korelasi antar variabel dengan menggunakan analisa model dan uji hipotesis dengan membandingkan t statistik dengan t tabel. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh positif dan signifikan anatara kompensasi terhadap etos kerja karyawan PT. Artha Retailindo, kemudian adanya  pengaruh positif dan signifikan antara kompensasi terhadap kinerja karyawan PT. Artha Retailindo, dan pengaruh positif dan signifikan antara etos kerja terhadap kinerja karyawan PT. Artha Retailindo. Sedangkan kompensasi terhadap kinerja karyawan melalui etos kerja tidak menimbulkan pengaruh positif dan tidak signifikan. Dengan adanya penelitian ini diharapkan perusahaan dapat lebih sadar untuk meningkatkan kesejahteraan karyawan dengan memberikan kompensasi yang layak, dan sesuaidengan hukum yang berlaku sehingga etos kerja dan kinerja karyawan dapat ditingkatkan oleh para karyawan PT. Artha Retailindo.Kata Kunci : Kompensasi, Etos Kerja, Kinerja Karyawan

References

Abdullah, Budiman. (2019). Pengaruh motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan SMK Ksatria Jakarta. Jurnal EKOBIS, Ekonomi, Bisnis & Manajemen. Vol. 9. No. 1. Hal. 40-55.

Amrullah, Asriyanti. (2012). “Pengaruh Kompensasi Finansial Dan Nonfinansial Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Wilayah Makassar”. Skripsi. Program Studi Akuntansi, Program Sarjana. Universitas Hasanuddin. Makassar.

Aslam, Ayesha., Amna Ghaffar., Tahleel Talha., dan Hina Mushtaq. (2015).”Impact of Compensation and Reward System on The Performance of an Organization: an Empirical Study on Banking Sector of Pakistan”. European Journal of Business and Social Sciences, Vol.4, No,8, hal 319-325.

Bawelle, Mouren dan Jantje Sepang. (2016). “Pengaruh Etos Kerja ,Gairah Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Bri Cabang Tahuna”. Jurnal EMBA, Vol.4, No. 5, hal 303-408.

Fajri, Taufan Maulana dan Rohman, Abdul. 2019. Pengaruh Motivasi Kerja dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai. Jurnal EKOBIS, Ekonomi, Bisnis & Manajemen. Vol. 9. No. 2. Hal. 114-123.

Febriana, Mayya Puji. (2009). “Pengaruh Etos Kerja Islam Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank Pembiayaan Rakyat Syari’ah Artha Mas Abadi Kabupaten Pati”. Skripsi. Program Studi Ekonomi Islam, Program Sarjana. Istitut Agama Islam Negeri Wali Songo. Semarang.

Gunawan, Andri. (2018). Pengaruh Pendidikan, Pelatihan dan Kedisiplinan terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor KPP Setiabudi Jakarta Selatan. Jurnal EKOBIS, Ekonomi, Bisnis & Manajemen. Vol. 8. No. 1. Hal. 17-25.

Hadiansya, Andri dan Rini Purnamasari Yanwar. (2015). “Pengaruh Etos Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. AE”. Jurnal Al-Azhar Indonesia Seri Humaniora, Vol.3, No. 2, hal 150-158.

Hartini, Laras Dwi & Rahmawati, Noor Indah. (2018).Pengaruh Standarisasi ISO 9001: 2008 Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Sumberdaya Dian Mandiri. Jurnal EKOBIS, Ekonomi, Bisnis & Manajemen. Vol. 8. No. 1. Hal. 40-54.

Hameed, Abdul., Muhammad Ramzan., Hafiz M. Kashif Zubair., Ghazanfar Ali., dan Muhammad Arslan. (2014). “Impact of Compensation on Employee Performance (Empirical Evidence from Banking Sector of Pakistan)”. International Journal of Business and Social Science. Vol.5, No,1, hal 1-19.

Jayanti, Kurnia Tri, & Wati, Lela Nurlaela. 2019. Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Dan Dampaknya Terhadap Loyalitas Karyawan. Jurnal EKOBIS, Ekonomi, Bisnis & Manajemen. Vol. 9. No. 1. Hal. 71-88.

Jeffrey, Ignatius dan Mahmud Soleman. (2017). “The Effect of Work Discipline, Achievement Motivation and Career Path Toward Employee Performance of The National Resilience Institute of The Republic of Indonesia”. International Journal of Application or Innovation in Engineering & Management (IJAIEM), Vol.6, No,8, hal 106-113.

Jeffrey, Ignatidan Marta Herdian Dinata. (2017). “The Effect of Work Motivation, Work Discipline, and Competence on Employee Performance”. International Journal of Current Advanced Research. Vol.6, No,11, hal 7301-7307.

Jeffrey, Ignatiudan Reisza Vallewey Dantes. (2017). “The Effect of Leadership, Work Motivation, Work Environment Toward Employees Performance”. International Journal of Advanced Research (IJAR). Vol.5, No,8, hal 1450-1458.

ffrey, Ignatius dan Ruliyanto. (2017). “The Effect of Competence, Training and Work Discipline towards Employees’ Performance (A Case Study at PT. Krakatau Argo Logistics)”. International Journal of Business and Management Invention. Vol. 6, No,7, hal 77-86.

Keran, Kristina Nugi. (2012). “Pengaruh Motivasi, Kompetensi, dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan Di Yayasan Bintang Timur Tangerang". Tesis. Program Studi Magister Management, Program Pasca Sarjana. Universitas Esa Unggul. Jakarta.

Kusnan, Ahmad. (2004). Analisis Sikap, Iklim Organisasi, Etos Kerja dan Disiplin Kerja Dalam Menentukan Efektivitas Kinerja Organisasi di Garnizun Tetap III Surabaya. www.damandiri.or.id/index.php

(Diakses tanggal 12 Desember 2019)

Nawiyah., Ignatius Jeffrey., dan Prioyono. (2017). “Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Akademi Pimpinan Perusahaan Jakarta”. Jurnal Tepak Manajemen Bisnis, Vol.IX, No,2, hal 75-95.

Njoroge, Sheila Wambui dan Josephat Kwasira. (2015). “Influence of Compensation and Reward on Performance of Employees at Nakuru County Government. IOSR Journal of Business and Management, Vol.17, No,11, hal 87-93.

Rahmawati, Kartika Tri. (2009). “Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Asuransi Jiwa Bersama (Ajb) Bumiputera 1912 Cabang Pasuruan Kota”. Skripsi. Program Studi Manajemen, Program Sarjana. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim. Malang.

Riana , I Gede., Wayan Pradnyantha Wirasedana. (2016)."The Effect of Compensation on Organisational Commitment and Employee Performance with the Labour Union as the Moderating Variable". Scientific Journal of PPI-UKM, Vol.3, No,2, hal 2356-2536.

Rizal, Muhamad., M Syafiie Idrus., Djumahir., dan Rahayu Mintarti. (2014). “Effect of Compensation on Motivation, Organizational Commitmen and Employee Performance (Studies at Local Revenue Management in Kendari City)”. International Journal of Business and Management Invention, Vol.3, No,2, hal 64-79.

Setiawan, Abdi. (2018). “Analisis Kepemimpinan dan Etos Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Lingkungan Biro Rektor UNPAB Medan”. Jurnal Kajian Ekonomi dan Kebijakan Publik, Vol. 3, No. 1, hal 83-89.

Sinamo, Jansen. (2011). 8 Etos Kerja Profesional. Institut Darma Mahardika. Jakarta.

Tebba, Sudirman. (2003). Membangun Etos Kerja Dalam Perspektif Tsawuf. Cetakan I. Pustaka Nusantara. Bandung.

Thaief, Ilham., Aris Baharuddin., Priyono., dan Mohamad Syafi’i Idrus. (2015). "Effect of Training, Compensation and Work Discipline against Employee Job Performance". Review of European Studies, Vol.7, No,11, hal 24-33.

Wati, L.N. (2017). Metodologi Penelitian Bisnis Terapan, Aplikasi SPSS, EVIEWS, Smart PLS, dan AMOS. Percetakan Mujahid: Bandung.

Wijaya, Abadi. (2008). “Pengaruh Kepuasan Pemberian Gaji Terhadap Etos Kerja Karyawan Cv. Aneka Usaha Gondanglegi Malang”. Skripsi. Program Studi Psikologi, Program Sarjana. Universitas Islam Negeri (UIN). Malang.

Downloads

Published

2020-04-15

How to Cite

Febrianti, W., & Wati, L. N. (2020). PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP ETOS KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ARTHA RETAILINDO. Jurnal Ekobis : Ekonomi Bisnis &Amp; Manajemen, 10(1), 82–93. https://doi.org/10.37932/j.e.v10i1.87